UCAPKAN BASMALLAH dan HAMDALAH SEBELUM dan SESUDAH
TERIMA KASIH TELAH BERKUNJUNG
SILAKAN TUNGGU untuk BERSILATURRAHMI

Senin, 17 Juni 2013

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA “INDIKATOR BUNGA DAHLIA”




LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA
“INDIKATOR BUNGA DAHLIA
diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata pelajaran Kimia yang dibina oleh Kamal Bahtiar Efendi, S.Pd.

disusun oleh : 
Anisa Siti Wahyuni
Dewi Oktaviani
Marwat
Siti Mustika
Siti Nurlaelasari
 XI IPA 3



SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 7 GARUT
2012
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, karena atas rahmat dan petunjuk-Nya laporan praktikum kimia  tentang “Membuat Indikator Alam ” ini dapat diselesaikan.
Laporan  ini dibuat untuk memenuhi salah satu tugas mata pelajaran Kimia. Di dalam laporan  ini dimuat latar belakang, landasan teori, hasil pengamatan, kesimpulan, serta beberapa dokumentasi yang di ambil saat melakukan praktikum.
Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian laporan  ini. Kami sadar bahwa penulisan laporan  ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat kami harapkan demi penyempurnaan laporan  berikutnya.
Semoga laporan ini bermanfaat bagi kami khususnya, dan umumnya bagi yang membacanya. Amin…..





Bungbulang, 06 Maret  2012
Penyusun ,










i
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR...................................................................................................        i
DAFTAR ISI................................................................................................................          ii
BAB I PENDAHULUAN.............................................................................................        1
A.    Latar Belakang..................................................................................................         1
B.     Tanggal Percobaan............................................................................................         1
C.     Tujuan Percobaan..............................................................................................         1
D.    Alat dan Bahan…..............................................................................................        1
BAB II PEMBAHASAN..............................................................................................        2
A.    Landasan Teori...................................................................................................        2
B.     Cara Kerja……………………..........................................................................         2
C.     Hasil Pengamatan...............................................................................................        3
BAB III PENUTUP......................................................................................................         4
Kesimpulan.........................................................................................................        4
DAFTAR PUSTAKA.....................................................................................................       iii
LAMPIRAN………………………………………………………………………….          iv












ii
BAB I
Pendahuluan
A. Latar Belakang
Bunga merupakan salah satu tumbuhan yang memiliki banyak variasi warna. Salah sattnya yaitu bunga Dahlia. Bunga ini memilki warna yang menarik yaitu warna merah hati.
Pada saat melakukan uji coba, kami membuat salah satu larutan dari bunga Dahlia. Setelah kami menempatkan sampel larutan bunga tersebut pada dua tempat, kami menambahkan pada masing-masing larutan itu asam dan basa. Alhasil perubahan warna yang di dapatkan sangat mencolok.
Dari warna yang menarik itulah kami menyimpulkan bahwa bunga Dahlia dapat dijadikan sebagai indikator alam.
B. Tanggal Percobaan
                        Praktikum ini dilakukan pada tanggal 06 Maret 2012.
C. Tujuan Percobaan
                        Tujuan dilakukannya percobaan ini adalah untuk membuktikan bahwa bunga Dahlia dapat dijadikan indikator untuk menentukan asam basa.
D. Alat dan Bahan
   1. Alat :
1. Sepasang Penggerus
2.Mangkuk
3.Penyaring
4. Gunting
5. Penjemuran
b. Bahan ;
1. Bunga Dahlia
2. Air
3.Kertas buram
1
BAB II
PEMBAHASAN
A.   Landasan Teori
Selain dengan cara perhitungan dengan cara perhitungan berdasrkan konsentrasi ion H dan OH dalam larutan, penentuan harga pH dapat pula dilakukan dengan menggunakan cara lain,yaitu dengan pH meter dan indikator. pH meter adalah alat pengukur pH dengan ketelitian yang sangat tinggi. Sedangkan indikator adalah suatu zat yang warnanya berbeda-beda sesuai dengan konsentrasi ion hidrogen.
Berikut adalah beberapa jenis indikator yang sering digunakan:
No.
Indikator

Trayek pH
Perubahan Warna
1.
Metil Merah
4.4 - 6.1
Merah-Kuning
2.
Brom timol Biru
        6.0 - 7.6
Kuning-Biru
3.
Lakmus
        6.0 - 8.0
Merah-Biru
4.
Penolftalein (PP)
8.0 – 10.0
Tak Berwarna-Merah
5.
Alizarin Kuning
10.0 - 11.1
Kuning-Ungu
6.
Metil Orange
2.9 - 4.0
Merah-Kuning

Selain indikator diatas larutan asam dan basa dapat ditentukan dengan menggunakan bahan-bahan alami yang berwarna seperi kunyit,bunga dahlia, kulit manggis, dll. Misalnya saja untuk kulit manggis yang berwarna ungu pada kondisi netral, akan berubah menjadi merah kecokelatan dalam larutan asam, dan biru kehitaman dalam larutan basa.
B.   Cara Kerja
1.      Menggerus bunga dahlia sampai halus .
2.      Menampurkannya dengan air dan ampasnya dipisahkan .
3.      Memasukan larutan bunga tersebut kedalam mangkuk.
4.      Merendam kertas buram pada larutan tersebut selama satu malam.
5.      Mengangkat kertas yang sudah direndam.
6.      Mengeringkan kertas tersebut dengan cara di angin-angin.
7.      Menggunting kertas yang telah kering dengan ukuran yang sama sebanyak dua puluh lembar.
8.      Menjilid kertas yang telah dipotong tersebut.


2
3
C.   Hasil Pengamatan
Setelah indikator bunga Dahlia selesai kami buat dalam bentuk kertas, kami mencoba mencelupkan kertas tersebut dalam larutan asam dan basa.
Ternyata warna yang tampak setelah kertas dicelupkan pada larutan asam adalah tidak berwarna dan pada larutan basa adalah warna cokelat.























BAB III
PENUTUP
Kesimpulan
Dari hasil percobaan tersebut dapat kami simpulkan bahwa bunga Dahlia dapat dijadikan indikator alam untuk menguji suatu larutan Asam-Basa.






















4
DAFTAR PUSTAKA
Tim Edukatif HTS.2011.Modul Kimia SMA/MA.Surakarta:Penerbit Hayati Tumbuh Subur.
























5
LAMPIRAN















iv

Tidak ada komentar:

Posting Komentar